A. SEKILAS TENTANG MISB
Rumah Quran Imam Muslim Bekasi (RQIMB) menyelenggarakan program pendidikan Tahfidz Alqur-an, Bahasa Arab dan Tadribud Duat dengan target lulusannya yang akan dipersiapkan untuk menempuh pendidikan lebih lanjut seperti pendidikan tinggi pada Kampus LIPIA, Darul Hadits Negeri Yaman, Universitas Islam Madinah Saudi Arabiya atau menjadi pengajar Alquran yang berlandaskan Alqur-an dan As-sunnah.
Rumah Quran Imam Muslim Bekasi merupakan program pendidikan YAYASAN ELFAQIH BEKASI (YEB) yang berlokasi di Kemang Ifi Graha, Jatirasa Jatiasih dengan tujuan untuk menghasilkan generasi-generasi muda beradab dan berilmu bermanhaj salaf sesuai dengan Alquran dan assunah dengan harapan setelah selesai pendidikan ilmu yang diperoleh bisa diterapkan dalam kehidupan bermasyarakat berbangsa dan bernegara.
B. PROGRAM BELAJAR
- Tahfidzul Qur-an
- Bahasa Arab
- Diniyah
- Tadribud Du’at
- Keterampilan
- Ekstrakurikuler
C. SISTEM PEMBELAJARAN
- Jenjang pendidikan Tahfidzul Quran putra Selama 2 tahun.
- Mondok dan Pulang Pergi
D. FASILITAS
- Asrama
- Ruang Belajar
- Tempat belajar Halaqah
- Mushala
- Maktabah
- Dapur Umum
- Asrama
- Peralatan Kebersihan
E. ALAMAT
Rumah Quran Imam Muslim Bekasi
Jl. Jogyakarta N0. D4-19 Kemang Ifi Graha Kelurahan Jatirasa Kecamatan Jatiasih Kota Bekasi Jawa Barat.
Admin : 08111693100
email : yayasanelfaqihbekasi@gmail.com